HENTIKAN PEMBANTAIAN DAN PEMUSNAHAN ROHINGYA


Tamu

/ #400

2015-06-30 11:17

karena saya rakyat biasa yg tdk memiliki wewenang apapun untuk memberantas kekejaman. hanya doa dan ikut petisi inilah yg hanya bs saya bantu. dan pun saya menjunjung tinggi nilai nilai ukhuwah islamiyah.