Bongkar Polisi Tidur UNESA


Tamu

/ #418

2015-09-28 12:06

Sore ini baru pertama kali saya melintasi jalur unesa ke citraland dengan kemacetan yg menjengkelkan akibat polisi tidur baru itu. Banyak kendaraan menumpuk di area antara polisi2 tidur yg tidak wajar dan tajam.